Pilihan Materi Bimtek Pariwisata

Bimtek Pariwisata Bimtek (Bimbingan Teknis) Pariwisata adalah program pelatihan atau workshop yang bertujuan untuk memberikan pemahaman dan pengetahuan yang mendalam kepada para pemangku kepentingan di industri pariwisata. Bimtek ini dapat diselenggarakan oleh pemerintah, lembaga pariwisata, atau organisasi lain yang terlibat…

Pilihan Materi Bimtek Desa & Kecamatan

Bimtek Desa & Kecamatan Sebagai langkah mewujudkan pembangunan nasional yang menyeluruh dengan pengelolaannya melibatkan segenap aparatur pemerintahan dari semuaa tingkatan, baik ditingkat pusat maupun ditingkat daerah sampai pada tingkat pemerintahan yang paling terendah yaitu desa. Pembangunan nasional bertujuan untuk  mewujudkan…

Pilihan Materi Bimtek BPBD dan Kebencanaan

Bimtek BPBD dan Kebencanaan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) adalah lembaga pemerintah non-departemen yang melaksanakan tugas penanggulangan bencana di daerah baik Provinsi maupun Kabupaten/ Kota dengan berpedoman pada kebijakan yang ditetapkan oleh Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Tugas BPBD Provinsi/Kabupaten/Kota…

Pilihan Materi Workshop Jurnalistik

Workshop Jurnalistik Workshop Jurnalistik adalah pelatihan yang dirancang untuk memberikan pengetahuan, keterampilan, dan pengalaman praktis di bidang jurnalistik. Pilihan Materi Workshop Jurnalistik Bimtek Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur Sipil Negara (ASN) Di Bidang Penulisan dan Jurnalistik Media Bimtek Jurnalistik Kehumasan…

Pilihan Materi Bimtek Satpol PP

Bimtek Satuan Polisi Pamong Praja Bimtek (Bimbingan Teknis) Satuan Polisi Pamong Praja atau Bimtek Satpol PP adalah program pelatihan yang ditujukan untuk anggota Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) serta para pemangku kepentingan terkait, seperti instansi pemerintah, lembaga swadaya masyarakat,…